Saat
ini persaingan dalam dunia pekerjaan semakin besar. Menjadi seorang dengan
gelar sarjanapun tidak menjadi jaminan bagi kita untuk mudah mendapatkan
pekerjaan dan menjadi sukses. Berbicara tentang kesuksesan, tentunya setiap
orang ingin menjadi seseorang yang sukes. Banyak jalan yang dapat kita tempuh
untuk dapat meraih kesuksesan dan menjadi orang kaya. Saat ini kesuksesan tidak
hanya dapat diraih melalui sekolah, kuliah, dan bekerja di perusahaan saja. Kesuksesan
juga dapat diraih melalui jalur wirausaha atau yang juga kita kenal dengan
sebutan entrepreneur. Ada banyak poin positif yang dapat kita peroleh dengan
menjadi enterpreneur. Beberapa poin plus menjadi seorang entrepreneur adalah
sebagai berikut.
1. Jam kerja yang fleksibel dan tidak
terbatas.
2. Peluang menyulap modal kecil menjadi
keuntungan yang besar.
3. Tidak mengenal jenjang pendidikan dan
usia.
4. Peluang kesuksesan dan penghasilan yang
tidak terbatas.
Apabila
5. Membantu mengurangi angka pengangguran
melalui penyerapan tenaga kerja.

Tidak ada komentar:
Posting Komentar